Hati-hati!, Ini Cara Mencegah Listrik Statis Kerap Terjadi di Rumah

Cara Mencegah Listrik Statis di Rumah – Banyak kejadian atau fenomena yang menarik untuk diperhatikan dalam kehidupan sehari-hari. Banyak fenomena secara fisika yang dapat terjadi dimana saja dan kapan saja, dan ini menunjukkan bahwa ilmu fisika memang sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari. Pasti diantara kita pernah mendengar tentang listrik statis, dimana muatan listrik dalam jumlah

Read More

Perhitungkan Tinggi Ideal Plafon Untuk Ciptakan Ruangan Yang Nyaman

Sebagai salah satu elemen terpenting dalam suatu bangunan, memasang plafon tidak hanya berguna untuk membagi antara ruangan dan langit-langit rumah saja. Kehadiran plafon dalam suatu konstruksi bangunan berguna untuk beberapa hal misalnya penghalang jatuhnya debu atau kotoran dari rangka atap, sebagai ruang untuk instalasi listrik, menghalang daya serap material atap yang membuat ruangan menjadi gelap,

Read More

5 Langkah Pengerjaan Plesteran Dinding yang Biasa Dilakukan Profesional

Dinding dari batako atau batu bata memerlukan plesteran dinding. Tujuan dinding yang sudah selesai dibangun kemudian diplester adalah untuk menciptakan permukaan yang rapi, rata dan juga bersih. Sehingga lapisan plester dapat menyembunyikan bata atau batako yang ditumpuk dengan semen. Tanpa adanya lapisan plester maka permukaan dinding akan terlihat banyak lubang. Proses plester dinding tidak hanya berlaku di

Read More

Mau Tau Seluk Beluk Tentang Epoxy Lantai? Yuk Simak Di sini

Jasa epoxy lantai saat ini telah berkembang pesat. Perkembangan lebih didasarkan pada kesadaran akan pentingnya nilai estetika, kebersihan, kerapihan, dan daya tahan pemakaiannya. Pengguna jasa ini tidak hanya dari kalangan pemilik usaha, maupun pemerintah saja, namun individu dengan rumah pribadi turut memakai mereka. Maka tidak ada salahnya jika lebih dalam memahami apa itu epoxy. Sejarah

Read More

Info Ukuran Hebel Terlengkap Hanya Disini!

  Jika dulu masyarakat senang menggunakan bata merah atau batako untuk pembuatan rumah, nampaknya saat ini sudah mulai kurang digandrungi. Selain memang dianggap kurang praktis dan ketahanannya tidak terlalu kuat, batako pun sudah mulai jarang ditemukan. Saat ini, masyarakat lebih senang menggunakan bata ringan atau sering juga disebut sebagai hebel. Yang mana hebel ini merupakan

Read More

Mengenal Model Gedung Formal Ruang Tertutup

Di berbagai daerah pastinya memiliki gedung formal, baik itu untuk acara yang dikhususkan untuk penyewaan formal maupun gedung yang digunakan untuk bekerja layaknya kantor. Hal itu sejalan dengan produktifitas bekerja di kantor memang menggiurkan dan diminati banyak orang karena bekerja di tempat yang nyaman dan bebas dari sengatan terik matahari. Tak heran model gedung formal

Read More

Perpaduan Apik Lantai Granit Dan Interior Gaya Industrial

Interior rumah adalah bagian sangat penting dalam desain. Interior gaya industrial adalah salah satu contoh dalam pemilihan jenis gaya. Seperti kita tahu gaya industrial adalah gaya yang khas dengan memadukan unsur-unsur industri menjadikan sebuah nuansa. Besi, plastik, dan benda-benda lainnya diadaptasi menjadi sebuah furniture, interior bahkan eksterior. Di era modern minimalis ini, orang memilih interior

Read More

Jenis Keramik untuk Dinding Dengan Keunggulan Lebih

Seiring berkembangnya zaman, kamar mandi tak hanya difungsikan sebagai ruang untuk membersihkan diri atau sekadar tempat berganti pakaian, melainkan juga sebagai ‘kamar kedua’. Ya, kamar mandi dijadikan tempat kebanyakan orang untuk relaksasi, memanjakan diri, bahkan bersantai sambil bermain smartphone. Ini karena menurut beberapa pendapat, di dalam kamar mandilah seseorang bisa bersantai sambil membuang-buang waktu. Atas

Read More

Harga Kaca Tempered Terbaru 2019

Pernahkan anda mendengar kaca tempered? Kaca tempered yang dimaksud disini bukanlah pelindung layar handphone, meskipun jika diartikan dalam Bahasa inggris memiliki arti yang sama dengan pelindung layar handphone. Lantas apakah kaca tempered itu? Apakah kaca sejenis ini sama seperti kaca pada umumnya? Mungkin pertanyaan tersebut akan muncul dalam benak kita. Kaca tempered sebenarnya sering kita

Read More